Polsek Dukupuntang Jadi Pembina Upacara Dengan Sampaikan Pesan Kamtibmas.

    Polsek Dukupuntang Jadi Pembina Upacara Dengan Sampaikan Pesan Kamtibmas.

    CIREBON - Dalam rangka pembinaan dan penyuluhan tentang keamanan dan ketertiban masyarakat khususnya dilingkungan sekolah pada kesempatan sebagai pembina Upacara di MTS Wathoniyah Gintung lor kecamatan Susukan Kab Cirebon sampaikan Kamtibmas agar  Senin (07/08/2023)

    Pada kesempatan tersebutKanit Binmas Aiptu Eko Hapsoro menyampaikan pesan Kamtibmas, tentang Ke nakalan remaja, geng motor serta narkoba dan tatib berlalu lintas agar semua siswa siswi dapat memahami dan melaksanakan dan akan menjadi contoh di lingkungan keluarga serta menghindari adanya tawuran antar pelajar. Karena tugas pelajar adalah belajar dan belajar utk menuntut ilmu yang nantinya akan menjadi bekal dalam hidup bermasyarakat. Dengan demikian diharapkan suasana antar pelajar akan adanya camestry sehingga akan menghindari hal hal yang negatif dan dapatkan pikiran yg positif sesama pelajar.

    Selain itu juga mengajak kepada para tenaga pendidik utk bersama sama agar semuanya bisa berjalan Sesuai yang diharapkan dan cita cita anak anak dapat tercapai.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman S.I.K., M.H melalui Kapolsek Dukupuntang AKP RINDUWAN menyampaikan bahwa salah satu tugas dari tugas kepolisian yaitu memberikan pembinaan dan penyuluhan tentang keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya dilingkungan sekolah, oleh karena itu saya perintahkan agar anggota rutin melaksanakan kegiatan pembinaan ke sekolah sekolah yang ada di Wilayah Hukum Polsek Susukan, yaitu sebagai Pembina Upacara Bendera Hari Senin.

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Kriminalitas Polsek Babakan Intensifkan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Sedong Sambang Beri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat
    Babinsa Koramil Kuala Kencana Bersama Petani Kerja Bakti Perbaiki Jalan Pematang Sawah
    Menampung aspirasi warga masyarakat Desa Jungjang  Kapolsek Arjawinangun  menggelar Jumat Curhat di masjid Jami Al Fatah.
    Polsek Arjawinangun menggelar Minggu kasih di GBI (Gereja Bethel Indonesia) Arjawinangun
    Giat Jumat Curhat bersama Kapolsek Gegesik Polresta Cirebon Polda Jabar bersama Para Kanit dan Babinkamtibmas bertempat di Wilayah Kec. Gegesik.
    Polresta Cirebon Ungkap 7 Kasus Tindak Pidana, Amankan 9 Tersangka
    BhabinKamtibmas Desa Gebang Polsek Gebang Polresta Cirebon Sambangi pekarangan rumah warga dalam rangka monitoring tanaman ketahanan pangan
    Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat, Polsek Gegesik Polresta Cirebon Laksanakan Sambang Warga Binaan
    Upaya Jaga Kebugaran Jasmani, Anggota Polsek Beber Olahraga Volly Ball di Lapangan Polsek
    Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Dalam rangka Cegah kejahatan dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Dalam rangka mencegah kejahatan dan gangguan kamtibmas, Polsek Lemahabang laksanakan Patroli Perbankan.
    Bhabinkamtibmas kontrol Poskamling di Desa Binaan.
    Personil Polsek Karangsembung Melaksanakan Monitoring Dan Pengamanan Pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (Kpps) Pemilihan Umum Tahun 2024.
    Silaturahmi ke warga binaan adalah upaya utk cipkon aman dan damai menuju pemilu damai 2024.
    Polsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli KRYD 
    Antisipasi C3, Geng Motor dan Gangguan Kamtibmas Lainnya, Personil Polsek Babakan Rutin Laksanakan Patroli Malam

    Ikuti Kami